4. sistem manajemen mutu
ISO 9001:2000
4.1 Pendahuluan

mengidentifikasi proses-proses sistem manajemen mutu

menentukan tahap-tahap proses dan interaksi antarproses

menetapkan kriteria dan metode proses

menyediakan sumber daya dan informasi yang memadai

menetapkan mekanisme kontrol, pengukuran, dan analisa proses

meningkatkan kinerja proses secara kontinyu

mengintegrasikan proses subkontraktor
4.2 Persyaratan Dokumentasi
4.2.1 Pendahuluan
Membuat dan menyediakan dokumen:

kebijakan mutu dan sasaran mutu

quality manual

prosedur dan rekaman yang diwajibkan ISO 9001:2000

dokumen operasional perusahaan


4.2.2 Quality Manual
Menyusun quality manual yang memuat:

ruang lingkup sistem manajemen mutu

keterangan bila ada persyaratan yang tidak relevan bagi perusahaan

interaksi antarproses

referensi prosedur yang disyaratkan ISO 9001:2000


4.2 Persyaratan Dokumentasi
4.2.3 Pengendalian Dokumen

Membuat prosedur pengendalian dokumen yang mengatur mekanisme:


pengesahan dokumen


perubahahan dokumen


peninjauan dokumen


up date dokumen

memberikan status revisi dokumen (termasuk dokumen kedaluarsa)

dokumen tersedia bagi yang memerlukannya

dokumen mudah diibaca dan dicari kembali

mengkontrol dokumen eksternal


4.2.4 Pengendalian Rekaman
Membuat prosedur pengendalian rekaman yang berisi tata cara:

identifikasi rekaman

penyimpanan rekaman

akses rekaman

pemeliharaan rekaman

masa simpan rekaman

penyingkiran rekaman


5. tanggung jawab manajemen
ISO 9001:2000
5.1 Komitmen Manajemen

menetapkan kebijakan dan sasaran mutu

menyebarluaskan kebijakan dan sasaran di seluruh jajaran

menyediakan sumber daya yang cukup

mengadakan management review
5.2 Fokus Pelanggan

mendefinisikan persyaratan pelangan dengan jelas

memenuhi persyaratan yang ditetapkan

meningkatkan kepuasan pelanggan
5.3 Kebijakan Mutu

Kebijakan mutu menyatakan:


komitmen terhadap mutu dan perbaikan kontinyu


kerangka dasar sasaran mutu

Kebijakan mutu disosialisasikan ke seluruh jajaran

Kebijakan mutu di-review dari segi pencapaiannya


5. tanggung jawab manajemen
ISO 9001:2000
5.5 Tanggung Jawab, Wewenang dan Komunikasi
5.5.1 Tanggung Jawab dan Wewenang

menetapkan tugas dan tanggung jawab (who is responsible for what)

menyebarluaskan tugas dan tanggung jawab yang ditetapkan


5.5.2 Management Representative
Menugaskan personil sebagai management representative:

mengkoordinir jalannya sistem ISO 9001:2000 di perusahaan

melaporkan kinerja sistem kepada pimpinan perusahaan

mendukung proses perbaikan kontinyu


5.5.3 Komunikasi Intern

menetapkan saluran komunikasi dalam perusahaan


. tanggung jawab manajemen
ISO 9001:2000
5.6 Management Review
5.6.1 Pendahuluan

mengadakan management revievv secara berkala

merekam hasil review


5.6.2 Agenda Management Review

laporan audit (eksternal dan internal)

umpan balik dari pelanggan

laporan management review sebelumnya

kinerja proses dan konformitas produk

status tindakan koreksi dan pencegahan

saran-saran perbaikan


5.6.3 Output Management Review

perencanaan perbaikan sistem dan kualitas produk

perencanaan sumber daya yang dibutuhkan
6. manajemen sumber daya
ISO 9001:2000
6.1 Penyediaan Sumber Daya
Menyediakan sumber daya untuk:

mendukung berjalannya sistem yang efektif

meningkatkan kepuasan pelanggan
6.2 SDM
6.2.1 Pendahuluan
Menempatkan personil yang berkompeten berdasarkan:

pelatihan

pendidikan

pelatihan

keterampilan (skills)

pengalaman

6.2.2 Kompetensi, Kesadaran, dan Pelatihan

mengidentikasi kompetensi personil

menyediakan training dan mengevaluasi efektifitasnya

menjaga kepedulian personil terhadap kualitas kerja

menyediakan biodata personil:


pendidikan


pelatihan


keterampilan


pengalaman


6. manajemen sumber daya
ISO 9001:2000
6.3 Infrastruktur
Menyediakan dan memelihara

bangunan

tempat kerja

peralatan kerja

peralatan pendukung (transportasi, komunikasi,dll)
6.4 Lingkungan kerja

Mengidentifkasi dan mengendalikan faktor-faktor lingkungan kerja


7. Realisasi produk
ISO 9001:2000
7.1 Perencanaan Realisasi Produk
Perencanaan meliputi:

Penetapan sasaran mutu dan persyaratan produk

Penentuan proses, sumber daya, dan dokumen yang dibutuhkan

Kegiatan verifikasi, validasi, pengawasan, serta inspeksi dan tes

Rekaman atau catatan yang harus dibuat dan disimpan
7.2 Proses Pelanggan
7.2.1 Identifikasi Persyaratan Produk

Mengidentifikasi permintaan pelanggan

Mengidentifikasi peraturan yang berlaku berkaitan dengan persyaratan

Mengidentifikasi persyaratan lainnya yang ditetapkan perusahaan

7.2.2 Review Persyaratan Produk

Mereview persyaratan pelanggan guna menilai kemampuan memenuhinya

Perbedaan persyaratan yang disepakati harus diselesaikan dengan jelas

Menentukan cara jika permintaan pelanggan tidak terdokumentasi

Mengidentifikasi perubahan persyaratan

Menginformasikan perubahan tsb ke bagian terkait dalam perusahaan

Mendokumentasikan hasil review


7. Realisasi produk
ISO 9001:2000
7.2 Proses Pelanggan
7.2.3 Komunikasi Pelanggan
Komunikasi meliputi:

Informasi produk

Mekanisme penawaran produk

Persyaratan kontrak

Sistem penanganan produk

Persetujuan kontrak

SIstem penanganan feed-back dari pelanggan


7.3 Desain dan Pengembangan
7.3.1 Perencanaan
Perencanaan desain dan pengembangan meliputi:

Tahap-tahap desain dan pengembangan, termasuk:

review desain


verifikasi desain


validasi desain

Tugas-tugas dan penanggung jawab aktivitas desain

Koordinasi antarbagian yang berhubungan dengan proses desain

7.3.2 Input Desain dan Pengembangan

Input desain harus memenuhi:


syarat-syarat fungsional dan operasional


peraturan perundang-undangan yang berlaku


desain sebelumnya yang sama


Persyaratan lain (packaging and handling requirements, etc)

Input desain direview untuk diketahui:


desain yang akan dibuat sesuai dengan yang direncanakan


semua input desain telah lengkap dan tidak bertentangan

Mendokumentasi input desain


7. Realisasi produk
ISO 9001:2000
7.3 Desain dan Pengembangan
7.3.3 Output Desain dan Pengembangan

Output desain harus:

memenuhi syarat-syarat input desain

memberikan informasi yang jelas bagi:


«
purchasing


«
produksi


«
fungsi lainnya yang terkait dengan proses desain


mengacu kriteria penerimaan yang ditetapkan pada input desain


mengidentifikasi faktor-faktor yang berkaitan dengan penggunaan fungsi produk yang dibuat secara aman dan benar

Output desain dibuat dalam bentuk yang dapat diverifikasi terhadap input desain

Output desain harus terdokumentasi

7.3.4 Review Desain dan Pengembangan

Melakukan review pada tahap-tahap tertentu proses desain

Mendokumentasikan hasil review

Menyelidiki permasalahan dan mengusulkan cara-cara penanganannya
7.3 Desain dan Pengembangan
7.3.5 Verifikasi Desain dan Pengembangan

Melakukan verifikasi pada tahap-tahap tertentu proses desain

Mendokumentasikan hasil verifikasi


7.3.6 Validasi Desain dan Pengembangan

Melakukan validasi pada tahap-tahap tertentu proses desain

Melakukan validasi desain sebelum diimplementasikan dan digunakan

Mendokumentasikan hasil validasi


7.3.7 Perubahan Desain dan Pengembangan

Mengidentifikasi perubahan desain

Me-review perubahan desain

Mengkaji ulang perubahan desain

Memvalidasi kembali perubahan desain

Melakukan pengesahan desain yang telah dimodifikasi

Mendokumentasikan perubahan desain

Komentar